Perkuatan Tanah
Fungsi biaxial geogrid – Produk geogrid jenis biaxial merupakan salah satu dari 3 jenis geogrid, biaxial geogrid memiliki rongga atau diafragma dengan bentuk kotak atau persengi empat. Produk geosintetik ini dipergunakan sebagai material perkuatan tanah seperti jalan, landasan, rel, pondasi, dan masih banyak lagi.
Produk geogrid pada konteks saat ini telah banyak dikenal dan digunakan pada dunia pekerjaan proyek konstruksi dan pembangunan. Hal tersebut karena memang didasari oleh fungsi maksimalnya sebagai material pemadat tanah degan hasil yang begitu kuat.
Produk geogrid biaxial dikemas dalam bentuk rol atau gulungan dimana bentuk aslinya berupa lembaran dengan panjang sekitar 50 meter dan lebar 4 m. Produk ini saat penggunaan bisa disesuaikan dengan kebutuhan di lapangan, pemasangannya pun begitu mudah.
Baca Juga :
Analisa Geobag Sebagai Pelindung Pantai
Fungsi Stabilasi Tanah Dasar
Begtiu banyak fungsi yang bisa dimanfaatkan dari produk geogrid, salah satunya yaitu sebagai material stabilisasi. Sebagai material stabilisasi produk ini dapat menyeimbangkan macam-macam jenis lahan lunak seperti gambut yang memang mempunyai tingkat kepadatan yang rendah.
Sebagai material stabilisasi tanah dasar produk ini telah terbukti mempunyai hasil akhir yang maksimal, karena produk ini terbuat dari polypropylene dengan kualitas tinggi. secara fisik geogrid jenis ini mempunyai penampakan berupa lembaran dengan jaring persegi empat.
Fungsi Biaxial Geogrid Pengontrolan Erosi
Pencegahan erosi juga bisa didapatkan dengan kehadiran produk ini. Produk ini bisa membuat tanah mampu menjadi penahan beban sehingga peluang atau kemungkinan terjadinya longsor menjadi kecil dengan cara meratakan penyebaran beban yang merata.
Tidak heran pada konstruksi atau bangunan pada berbagai lokasi dengan kondisi rawan longsor ataupun erosi produk ini sangat cocok untuk digunakan. Oleh sebab itu solusi terbaik bagi pada lahan dengan peluang akan terjadinya erosi yang besar sangat baik gunakan produk geogrid sebagai produk teknologi modern dengan fungsi maksimal sebagai pengontrol erosi.
Selain fungsi perkuatan tanah, stabilisasi tanah dasar dan pengontoril erosi masih ada fungsi lainnya yang bisa didapat dari geogrid biaxial, segera gunakan produk ini untuk mendapatakn kenyamanan dan hasil pekerjaan konstuksi terbaik.
Baca Juga :
Mengenal Geobag Si Pelindung Pantai